Panduan Instalasi Aplikasi Dapodik versi 410/4.1.0 tahun 2016 Gratis
Salam dunia pendidikan. Kali ini kami akan membagikan sebuah Panduan Instalansi Aplikasi Dapodik Versi 410/4,1.0 2016 untuk anda, yang mungkin bisa membantu anda untuk memudahkan pekerjaan, dan semoga bermanfaat.
Aplikasi Dapodik Versi 410/4.1.0 sudah diluncurkan sebagai pemutakhiran data pada versi aplikasi dapodik sebelumnya. Bagi Bapak/Ibu yang akan mengupdate aplikasi dapodik ke versi terbaru 410/4.1.0 terdapat beberapa hal yang harus diperhatikan. Pada kesempatan kali ini kami sajikan panduan instalasi aplikasi dapodik versi terbaru 410/4.1.0 tahun 2016 sebagai referensi dan panduan bagi Bapak/Ibu Guru yang akan mengupdate aplikasi dapodik terbaru versi 410/4.1.0 tahun 2016.
Aplikasi Dapodik Versi 410/4.1.0 sudah diluncurkan sebagai pemutakhiran data pada versi aplikasi dapodik sebelumnya. Bagi Bapak/Ibu yang akan mengupdate aplikasi dapodik ke versi terbaru 410/4.1.0 terdapat beberapa hal yang harus diperhatikan. Pada kesempatan kali ini kami sajikan panduan instalasi aplikasi dapodik versi terbaru 410/4.1.0 tahun 2016 sebagai referensi dan panduan bagi Bapak/Ibu Guru yang akan mengupdate aplikasi dapodik terbaru versi 410/4.1.0 tahun 2016.
Sebelum melakukan proses update silahkan Bapak/Ibu untuk terlebih dahulu mengunduh aplikasi dan file berikut :
- Unduh Aplikasi Dapodik terbaru Versi 410/4.1.0 tahun 2016
- Unduh Prefil Dapodiknas
- Unduh Panduan Manual Dapodik versi 410/4.1.0
Catatan : Aplikasi Dapodik versi 410/4.1.0 ini berbentuk Installer dikarenakan adanya perubahan dalam struktur databasenya, maka dari itu sebelum menginstal aplikasi dapodik versi 410/4.1.0 terlebih dahulu harus menghapus aplikasi dapodik versi sebelumnya. Berikut langkah uninstall aplikasi dapodik versi sebelumnya.
Untuk dapat login ke aplikasi, operator diminta untuk registrasi kembali. Setelah proses installasi selesai pengguna tidak diarahkan ke halaman login melainkan langsung ke halaman registrasi untuk melakukan registrasi operator. Pembaruan ini menambah efektif dan efisien proses installasi. Dianjurkan menggunakan alamat email yang asli dan sama dengan alamat email sebelumnya hal ini dikarenakan email tersebut akan digunakan sebagai akun single sign on (SSO) untuk masuk ke dalam aplikasi-aplikasi pemanfaatan Dapodik.Berikut ini merupakan video tutorial Instalasi Aplikasi Dapodik terbaru versi 410/4.1.0 tahun 2016.
Tahap Instalasi : Video tutorial Instalasi Aplikasi Dapodik versi 410/4.1.0 tahun 2016
Sangat membantu sekali pak terimakasih izin share ya :)
BalasHapus